Pemberdayaan Peran Gender dalam Pengelolaan Sumberdaya Air di Desa Prampelan, Kabupaten Demak melalui Sosialisasi dan Pelatihan Teknologi Ramah Lingkungan

Penulis

  • Susilawati Cicilia Laurentia Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Indonesia
  • Aris Toening Winarni Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Indonesia
  • Harsoyo Harsoyo Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.54082/jamsi.1387

Kata Kunci:

Desa Prampelan, Pemberdayaan, Pengelolaan Sumberdaya Air Berbasis Gender, Peran Serta Masyarakat, Perubahan Iklim, Sampah Rumah Tangga

Abstrak

Desa Prampelan, Kabupaten Demak memiliki sumberdaya air cukup dari Sungai Tuntang, anak Sungai Serang yang melintas desa dan bermuara di Laut Jawa. Masyarakat juga memanfaatkan air tanah untuk kebutuhan sehari-hari, namun pengelolaannya bermasalah. Hal ini nampak dari kesadaran masyarakat akan pentingnya pelestarian sumberdaya air, masalah limbah rumah-tangga dan pertanian yang dibuang langsung ke sungai. Peran perempuan sebagai pengguna utama sehari-hari masih terbatas. Pengetahuan dan keterampilan masyarakat dalam pengelolaan sumberdaya air ramah lingkungan juga menjadi kendala, terutama terkait dampak perubahan iklim. Perlu pemberdayaan peran gender dalam pengelolaan sumberdaya air untuk mempromosikan perannya dalam pengambilan keputusan terkait sumberdaya air. Metode yang digunakan melalui sosialisasi dan pelatihan keterampilan teknologi ramah lingkungan dalam pengelolaan sumberdaya air. Dari evaluasi pre-test dan post-test setiap kegiatan ditemukan adanya peningkatan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan air serta kesetaraan gender. Hal ini berdampak pada perubahan perilaku masyarakat dalam pengelolaan air yang terpadu antara kelompok perempuan maupun laki-laki, mengubah pola pikir dan sikap masyarakat dalam pengelolaan air di wilayahnya.

Referensi

ADS Chapter 205 Integrating Gender Equality and and Women’s Empowerment in USAID’s Program Cycle. (2023). In USAID, USAID’s Gender Equality and Women’s Empowerment (pp. 1-40). The USAID. https://www.usaid.gov/sites/default/files/2023-04/205_1.pdf

Anonim. (2023, Maret 25). https://kampungkb.bkkbn.go.id/kampung/43561/prampelan-sejahtera. https://kampungkb.bkkbn.go.id/kampung/43561/prampelan-sejahtera. https://kampungkb.bkkbn.go.id/kampung/43561/prampelan-sejahtera

Anonim. (2024, 9 10). https://sidesa.jatengprov.go.id/pemkab/desa/33.21.04.2006. https://sidesa.jatengprov.go.id/pemkab/desa/33.21.04.2006. https://sidesa.jatengprov.go.id/pemkab/desa/33.21.04.2006

Azhoni, A., Holman, I., & Jude, S. (2017). Adapting water management to climate change: Institutional involvement, inter-institutional networks and barriers in India. Global Environmental Change, 44(2017), 144-157. https://doi.org/10.1016/j.gloenvcha.2017.04.005

BPP Kec. Sayung. (2024, 2 12). https://dinpertanpangan.demakkab.go.id/?p=9378. https://dinpertanpangan.demakkab.go.id. https://dinpertanpangan.demakkab.go.id/?p=9378

BPS Kabupaten Demak. (2023, September 26). https://demakkab.bps.go.id/id/publication/2023/09/26/2fab8c0fe692c38d6f8d0259/kecamatan-sayung-dalam-angka-2023.html. (B. K. Demak, Ed.) Retrieved 9 10, 2024, from https://demakkab.bps.go.id. https://web-api.bps.go.id/download.php?f=ZFPVgREyLsk//kTha9MEw2Q2b0JCbHlEYnJjd2xUWnJPWDJYOUFBTWxOMjNiWktsdlZ6aFdUekpsaDFCTkEvZFJCZ3JRRkp6TktzMlByZ1FBWEZLTzZBRVdPeVgzL1VsU2h4WEE1OFEyNGNpTGNQcXFTRVZ5THV0ZDZZYVd1R3F6eFkrTG9wdU1sTVQ2RUUzSmM4S3A4a080VklQWXNKQT

Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2020). Buku Panduan Indikator Kinerja Utama Perguruan Tinggi. Kemendikbud. https://dikti.kemdikbud.go.id/wp-content/uploads/2020/11/Buku-Panduan-Indikator-Kinerja-Utama-PTN.pdf

Edison, H., Montarcih, L. L., & Ussy, A. (2012). Pengaruh Perubahan Iklim Terhadap Optimasi Ketersediaan Air di Irigasi Way Mital Propinsi Maluku. Jurnal Teknik Pengairan, 3(1), 24–32. https://jurnalpengairan.ub.ac.id/index.php/jtp/article/view/143

European Institute for Gender Equality, EIGE. (2022). Gender-responsive evaluation. Publications Office of the European Union. https://eige.europa.eu/sites/default/files/20223059_pdf_mh0722477enn_002.pdf

Farhan, A., Lauren, C. C., & Fuzain, N. A. (2023). Analisis Faktor Pencemaran Air dan Dampak Pola Konsumsi Masyarakat di Indonesia. Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains, 2(12), 1095-1103. https://doi.org/10.58812/jhhws.v2i12

Herianto, E., Rispawati, Istiningsih, S., & Asrin. (2024). Upaya Meningkatkan Capaian IKU Perguruan Tinggi Melaluikegiatan SK-MBKM Mandiri. JURNAL INTERAKTIF: Warta Pengabdian Pendidikan, 4(1), 60-70. https://doi.org/10.29303/interaktif.v4i1.152

Herlita, J., Andini, Y., & Khaliq, R. (2023). Relasi Gender dan Kesadaran Lingkungan Masyarakat Pinggir Sungai Kota Banjarmasin. Mu’adalah: Jurnal Studi Gender dan Anak, 11(1), 61-72. https://doi.org/https://dx.doi.org/10.18592/muadalah.v11i1.9857

International Bank for Reconstruction and Development / The World Bank. (2016). Toolkit for Mainstreaming Gender in Water Operations. The World Bank Group. https://documents1.worldbank.org/curated/en/922021536852796350/pdf/Toolkit-for-Mainstreaming-Gender-in-Water-Operations.pdf

Jayawardena, A. W. (n.d.). Challenges for sustainable water management.

Leder-Büttner, S., Clement, F., & Karki, E. (2017). Reframing women’s empowerment in water security programmes in Western Nepal. Gender and Development, 25(2), 235-251. https://doi.org/10.1080/13552074.2017.1335452

Mildawati, R., Puri, A., Dewi, S. H., Ahmadi, H., Ardianto, M. F., & Erland, G. Y. (2022). Upaya Pencegahan Pencemaran Akibat Limbah Rumah Tangga di Desa Empat Balai Kecamatan Kuok Kabupaten Kampar. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(6), 1681-1688. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v6i6.11897

Mursalin, M., & Natsir, N. (2024). Koordinasi Lintas Sektor dalam Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS). Student Scientific Creativity Journal, 2(5), 172-181. https://doi.org/10.55606/sscj-amik.v2i5.4067

Nastiti, T. S., Geria, I. M., Winaya, A., Juliawati, N. P., Sofian, H. O., Handini, R., Suarbhawa, I. G., Wibowo, U., Windia, I. W., & Suyarto. (2022). Pengelolaan Sumber Daya Air Berkelanjutan di Bali Bagian Selatan. Amerta, 40(1), 25-40. https://doi.org/10.55981/amt.2022.18

Nasution, M., Kusmanto, H., & Harmona. (2024). Partisipasi Perempuan dalam Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) di Desa Buluh Duri. PERSPEKTIF, 13(3), 811-819. https://doi.org/https://doi.org/10.31289/perspektif.v13i3.11760

PT Puskomedia Indonesia Kreatif. (2024, 1 14). Tantangan dalam Pengelolaan Sumber Daya Air untuk Irigasi Pertanian di Desa. https://www.panda.id. https://www.panda.id/tantangan-dalam-pengelolaan-sumber-daya-air-untuk-irigasi-pertanian-di-desa/

Rahma, N. N., Safuroh, F. S., Nafilah, N. K., Febriyanti, D., & Hartati, I. d. (2024). Evaluasi Dampak Kebijakan Pro-Kesetaraan Gender Terhadap Partisipasi Perempuan dalam Pembangunan Daerah. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 1(6), 21-27. https://doi.org/10.62017/jpmi

Redaksi Arus Utama. (2023, 1 10). https://arusutama.com/2023/01/10/kondisi-terkini-desa-prampelan-sayung-usai-diterjang-banjir/. https://arusutama.com. https://arusutama.com/2023/01/10/kondisi-terkini-desa-prampelan-sayung-usai-diterjang-banjir/

Rejekiningrum, P. (2014). Dampak Perubahan Iklim Terhadap Sumberdaya Air: Identifikasi, Simulasi, Dan Rencana Aksi. Jurnal Sumberdaya Lahan, 8(1), 1-15. https://doi.org/10.2018/jsdl.v8i1.6440

Sianturi, L., Hutauruk, S., Sigiro, M., Siallagan, H., & Simanjuntak, J. (2023). Program Kemahasiswaan Dalam Pemenuhan Indikator Kinerja Utama (IKU) Perguruan Tinggi – Best Practice. Jurnal Visi Pengabdian Masyarakat, 4(1), 32-42. https://doi.org/10.51622/pengabdian.v4i1.1138

Solikhatun, I., Kusumawati, D., & Andayani, S. U. (2024, Juni 1). Pengolahan Air Bersih Dengan Metode Filtrasi Sederhana di Dusun Panggang Desa Prampelan Kecamatan Sayung Kabupaten Demak. (S. Nurfaizin, Ed.) Palawa: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 13-20. https://publikasiilmiah.unwahas.ac.id/palawa/article/view/11194/5520

Sudirman, F. A., & Susilawaty, F. T. (2022). Kesetaraan Gender dalam Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) Suatu Reviuw Literatur Sistematis. Journal Publicuho, 5(4), 995-1010. https://doi.org/https://doi.org/10.35817/publicuho.v5i4.41

Suhadi, Mabruroh, F., Wiyanto, A., & Ikra. (2023). Analisis Fenomena Perubahan Iklim Terhadap Curah Hujan Ekstrim. OPTIKA: Jurnal Pendidikan Fisika, 7(1), 94-100. https://doi.org/10.37478/optika.v7i1.2738

Sultana, F. (2009). Community and Participation in Water Resources Management: Gendering and Naturing Development Debates from Bangladesh. Transactions of the Institute of British Geographers, 34(3), 346-363. https://doi.org/https://doi.org/10.1111/j.1475-5661.2009.00345.x

Swajati, W. G. (2021). Kajian Kebijakan dan Sistem Pengelolaan Data Penelitian Indonesia. Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional. https://www.ksi-indonesia.org/assets/uploads/original/2021/08/ksi-1629448643.pdf

UN-Water. (2024). Air untuk kesejahteraandan perdamaian. UNESCO dan Kementerian PUPR. https://unesdoc.unesco.org/ark:/48223/pf0000389717

Website Desa Prampelan. (2024, 9 10). http://prampelan.desa.id/interop/kemendesa. http://prampelan.desa.id. http://prampelan.desa.id/interop/kemendesa

Yasaa, I., Sulistiyonoa, H., Hartanaa, Jayanegaraa, I., Saidaha, H., Saadia, Y., & Agastya, D. (2024). Pengaruh Perubahan Iklim Terhadap Kedalaman dan Intensitas Hujan. REKONSTRUKSI TADULAKO: Civil Engineering Journal on Research and Development, 5(1), 23-28. https://doi.org/10.22487/renstra.v5i1.618

Diterbitkan

13-10-2024

Cara Mengutip

Laurentia, S. C., Winarni, A. T., & Harsoyo, H. (2024). Pemberdayaan Peran Gender dalam Pengelolaan Sumberdaya Air di Desa Prampelan, Kabupaten Demak melalui Sosialisasi dan Pelatihan Teknologi Ramah Lingkungan. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 4(5), 1415–1426. https://doi.org/10.54082/jamsi.1387