Pencegahan Resistensi Antibiotik melalui Edukasi Kesehatan pada Siswa SMPN 5 Tanjungpinang, Kepulauan Riau
DOI:
https://doi.org/10.54082/jamsi.1406Kata Kunci:
Penyuluhan, Resistensi Antibiotik, Siswa SMPN 5 TanjungpinangAbstrak
Resistensi antibiotik menjadi masalah global yang serius. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman siswa SMPN 5 Tanjungpinang tentang resistensi antibiotik melalui penyuluhan kesehatan. Metode yang digunakan meliputi ceramah, diskusi, dan evaluasi dengan pre-test serta post-test. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pengetahuan siswa dengan nilai rata-rata pre-test 72,5 dan post-test 79,5. Diharapkan kegiatan ini dapat membantu siswa untuk mencegah resistensi antibiotik." Metode yang digunakan dalam penyuluhan ini adalah ceramah dan tanya jawab serta evaluasi mengadakan pre-test dan post-test untuk mengukur tingkat pengetahuan siswa sebelum dan sesudah dilaksanakan penyuluhan. Hasil dari pengolahan data diperoleh yang signifikan dengan peningkatan nilai rata-rata pre-test dan post-test yaitu 72.05 menjadi 79.05. Hal ini diharapkan agar siswa SMPN 5 Tanjungpinang mampu mencegah terjadinya resistensi antibiotik bagi dirinya sendiri dan dapat menyampaikan informasi ke masyarakat.
Referensi
Amrullah, A.W. et al. (2022) ‘Evaluasi Rasionalitas Penggunaan Antibiotik Pada Pasien dengan Infeksi Saluran Kemih di Rumah Sakit X di Surakarta’, 73613 | Jmpf, 12(2), pp. 116–124.
Amin L.Z., 2014, Pemilihan Antibiotik yang Rasional, Medicinus: Vol. 27, No.3: 40-45
Andiarna, F. (2020). Effects of Online Learning on Student Academic Stress During the Covid-19 Pandemic. Jurnal Psikologi, 16(2), 139–150.
Andiarna, F., Irul, H., & Eva, A. (2020). Pendidikan Kesehatan tentang Penggunaan Antibiotik secara Tepat dan Efektif sebagai Upaya Mengatasi Resistensi Obat. Journal of Community Engagement and Employment, 2(1), 15–22.
Baroroh HN U et al. (2018). Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Melalui Edukasi Tentang Penggunaan Antibiotik Bijak dan Rasional. Jurnal Pharmacology ;1(1) hal: 8–15.
Desrini, 2015, Resistensi Antibiotik, Akankah Dapat Dikendalikan? Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Indonesia, 6(4).
Erwiyani, A. R., Putri, R. A., Sunnah, I., & Pujiastuti, A. (2023). Formulasi dan Evaluasi Sampo Ekstrak Labu Kuning (Cucurbita maxima D.). Majalah Farmasetika, 8(2), 2023.
Farida, I., Halim, A., & Wulandari, R. (2016). Pengaruh Independensi, Kompetensi, Due Professional Care, dan Etika terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada KAP di Kota Malang). Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi, 4(1).
H Meriyani, DA Sanjaya, NW Sutariani, RRA Juanita. (2021) Penggunaan dan Resistensi Antibiotik di Instalasi Rawat Intensif Rumah Sakit Umum Daerah di Bali: Studi Ekologikal selama 3 Tahun - Jurnal Farmasi Klinik Indonesia, Vol. 10 No. 3, hlm 180–189
Madelina, W. and Sulistiyaningsih 2018. ‘Resistensi Antibiotik pada Terapi Pengobatan Jerawat’, Jurnal Farmaka, 16(2), pp. 105–117.
Melda Y, et al. (2021). Edukasi Bahaya Resistensi Bakteri Akibat Penggunaan Antibiotik Yang Tidak Rasional Kepada Masyarakat Desa Air Salobar, Indonesia Berdaya, 2(1): 1 – 6
Rahmiyani, I. et al. (2021) Farmakognosi (Teori dan Panduan Praktikum). Tasikmalaya: Perkumpulan Rumah Cemerlang Indonesia (PRCI).
Setiawan F., (2023). Analisis pakan gajah sumatra (elephas maximus sumatranus) jinak di pusat latihan gajah, taman nasional way kambas, Fakultas Pertanian Universitas Lampung Bandar Lampung.
Yunita M, Sukmawati S. Analisis tingkat pengetahuan masyarakat Desa Air Salobar terhadap bahaya resistensi bakteri akibat penggunaan antibiotik yang tidak rasional. Teknosains Media Inf Sains dan Teknol. 2021;15(1):98.
Yuliana, Y. K., & Sulistyawati, A. I. (2021). Green Accounting : Pemahaman Dan Kepedulian Dalam Penerapan (Studi Kasus Pada Pabrik Kecap Lele Di Kabupaten Pati). Solusi, 19(1), 45–59.
World Health Organization (WHO). Global Tuberculosis Report 2021. France: World Health Organization; 2021.
Wowiling, C., Goenawi, L, R., & Citraningtyas, G., 2013, Pengaruh Penyuluhan Penggunaan Antibiotika Terhadap Tingkat Pengetahuan Masyarakat di Kota Manado, 2(3),1, Manado.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Ikha Rahardiantini, Aulia Chintara Wanda, Ernawati Ernawati
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.