Pelatihan dan Pendampingan Strategi Digital Marketing di Unit Usaha Fotokopi Universitas Darussalam Gontor, Ponorogo, Jawa Timur dalam Upaya Peningkatan Kemandirian Ekonomi Berbasis Syariah

Penulis

  • Syamsuri Syamsuri Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah, Universitas Darussalam Gontor, Indonesia
  • Muhammad Said Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah, Universitas Darussalam Gontor, Indonesia
  • Akhmad Novandi Nurtajuddin Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah, Universitas Darussalam Gontor, Indonesia
  • Bagas Bambang Pramujo Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah, Universitas Darussalam Gontor, Indonesia
  • Masterman Amin Jaya Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah, Universitas Darussalam Gontor, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.54082/jamsi.2312

Kata Kunci:

Digital Marketing, Ekonomi Syariah, Participatory Action Research, Pemberdayaan Masyarakat, Unit Usaha Kampus

Abstrak

Perkembangan teknologi digital telah mendorong perubahan signifikan dalam strategi pemasaran berbagai sektor usaha, termasuk unit usaha di lingkungan perguruan tinggi. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan untuk memberdayakan karyawan Unit Usaha Fotokopi Universitas Darussalam Gontor dalam mengoptimalkan strategi pemasaran berbasis digital. Permasalahan utama yang dihadapi mitra adalah keterbatasan pengetahuan dan keterampilan dalam memanfaatkan media digital sebagai sarana promosi. Pengabdian ini menggunakan metode Participatory Action Research (PAR) dengan pendekatan pelatihan, penyuluhan, dan pendampingan partisipatif. Kegiatan dilaksanakan melalui beberapa tahap, yaitu briefing awal, pelatihan pembuatan dan pengelolaan akun media sosial, penyusunan konten promosi, implementasi kampanye digital marketing, serta evaluasi dan monitoring. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan signifikan pada kemampuan karyawan dalam mengelola media sosial secara profesional dan melakukan promosi produk secara kreatif. Selain itu, Kegiatan ini memberikan dampak positif terhadap peningkatan kompetensi digital karyawan dan peningkatan jangkauan konsumen Unit Usaha Fotokopi UNIDA. Secara keseluruhan, kegiatan ini berkontribusi terhadap penguatan ekonomi produktif dan kemandirian usaha berbasis teknologi digital di lingkungan kampus sesuai dengan prinsip pemberdayaan ekonomi syariah.

Referensi

Arif Zunaidi, Shi, M. (1385). Metodologi Pengabdian Kepada Masyarakat Pendekatan Praktis Untuk Memberdayakan Komunitas (U. S. Hidayatun (Ed.); April 2024, Vol. 17). Penerbit : Yayasan Putra Adi Dharma.

Aris Wibowo, Nurul Sari, R. F. (2020). Pelatihan Digital Marketing untuk Meningkatkan Literasi Digital dan Omzet UMKM di Masa Pandemi COVID-19. JPMM (Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani), 5(2), 87–89.

Bagus Sigit Yulistiawan, Bambang Hananto, Catur Nugroho PD, L. H. (2024). Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Upaya Meningkatkan Daya Jual Produk UMKM. Jurnal Abmas Negeri JAGRI, 5(1), 141–149. doi: 10.36590/jagri.v5i1.847

Haryanto, A. T. (2020). Strategi Pengembangan Digital Marketing, Orientasi Pasar dan Kinerja Pemasaran pada UMKM. Jurnal Ekonomi Islam Indonesia, 8(2), 1065–1077.

Hasanah, U., & Maulana, R. (2020). Penguatan Ekonomi Produktif Berbasis Kampus Melalui Inovasi Usaha Mahasiswa. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM), 6(3), 201–210.

Ilham Akbar, F. A. (2023). DIGITAL MARKETING DALAM MENUNJANG PROMOSI DAN SOSIALISASI PESANTREN. SoCircle: Journal of Social Community Services, 1(1), 20–25.

Imran, S. (2023). Social Media as Digital Marketing Tool in MSME: A Systematic Review Penulis: Samsul Imran. Maksipreneur: Jurnal Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 10(4), 1534.

Imron Natsir, Sulaiman Efendi Siregar, Eny Triastuti, Parmini, R. Y. (2025). Strategi Pemasaran Digital Produk Halal Dalam Meningkatkan Branding Bisnis Syariah. EMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 11(3). 10.35870/jemsi.v11i3.4162

May Riswati, B., Sukarno, G., Warmana, O., & Zawawi, Z. (2024). Pelatihan Penerapan Digital Marketing Melalui Media Sosial Instagram dan E-Commerce Pada UMKM Penjaringan Sari. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 5(1), 880–885. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i1.2411

Mustika Riswati, Gandung Sukarno, Oktaviana Warmana, Z. Z. (2024). Pelatihan Penerapan Digital Marketing Melalui Media Sosial Instagram dan E-Commerce pada UMKM. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 5(1), 880–885.

Nabila, D. (2023). Penerapan Strategi Pemasaran Digital Syariah pada UMKM. Tabarru: Islamic Banking and Finance, 6(2), 658–668.

Natasya. (2025). Strategi Digital Marketing Berbasis Syariah untuk Meningkatkan Loyalitas Konsumen. At-Tajir: Jurnal Manajemen Bisnis Syariah, 2(2).

Nur Aini Laili, Ahmad Wildan Nafis, A. R. (2024). The Influence of Digital Marketing and Islamic Marketing on Purchasing Decisions in Muslim Fashion. Jiela Riba, 7(1), 39–52.

Nurhayati, S., & Huda, N. (2022). Etika Bisnis Islam dalam Penerapan Digital Marketing: Perspektif Ekonomi Syariah. Jurnal Hukum Dan Ekonomi Islam, 8(1), 33–46.

Nurul Imron, E. S. (2024). Digital Marketing Adaptation Among Islamic Businesses in Emerging Markets: Resilience Strategies. Gontor Digital Conference Series, 8(1), 3133.

Pratama, R. C. (2024). Sharia Digital Marketing as an Effort to Increase the Income of MSMEs in North Lombok Regency. IIJSE (Indonesian Interdisciplinary Journal of Sharia Economics), 7(2), 4830–4843. doi: 10.31538/iijse.v7i2.5392

Rahayu, R., Zahro, M., Maryam, D., & Ayu, A. (2025). Online Marketing Through Digital Marketing Platform for Micro , Small , and Medium Enterprises Bamboo Craftsmen in Sukolilo Village , Lamongan , East Java. 5(6), 1–8.

Rahman, A., & Widodo, T. (2021). Penerapan Strategi Social Media Marketing untuk Meningkatkan Daya Saing UMKM di Era Digital. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 23(2), 112–123.

Ratna Yuliastuti, S. E. (2025). Marketing Strategy For MSMEs In The Digital Era: Leveraging Social Media, Influencers, and Live Streaming. QEMS Journal, 7(2), 1670.

Setiawan, D., & Lestari, R. (2022). Evaluasi Efektivitas Program Pemberdayaan Digital untuk UMKM di Indonesia: Pendekatan Action Research. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Digital Indonesia, 2(1), 59–70.

Siti Awa, Anisa Safari, R. R. (2024). Peran Digital Marketing pada UMKM dengan Prinsip-prinsip Syariah. Jurnal Manajemen Pariwisata, 3(2). doi: 10.32659/jmp.v3i2.378

We Are Social, & M. (2024). Digital 2024: Indonesia Report. DataReportal. Retrieved from Https://Datareportal.Com/Reports/Digital-2024-Indonesia.

Wibowo, A., Sari, N., & Fauzi, R. (2020). Pelatihan Digital Marketing untuk Meningkatkan Literasi Digital dan Omzet UMKM di Masa Pandemi COVID-19. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 5(2), 87–89.

Yulistiawan, B. S., Hananto, B., PD, C. N., & Handayani, L. (2024). Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Upaya Meningkatkan Daya Jual Produk UMKM. Jurnal Abmas Negeri (JAGRI), 5(1), 141–149. https://doi.org/10.36590/jagri.v5i1.847

Diterbitkan

23-11-2025

Cara Mengutip

Syamsuri, S., Said, M. ., Nurtajuddin, A. N., Pramujo, B. B., & Jaya, M. A. (2025). Pelatihan dan Pendampingan Strategi Digital Marketing di Unit Usaha Fotokopi Universitas Darussalam Gontor, Ponorogo, Jawa Timur dalam Upaya Peningkatan Kemandirian Ekonomi Berbasis Syariah. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 5(6), 3083–3094. https://doi.org/10.54082/jamsi.2312