Pelatihan dan Pendampingan Senam Lansia sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Hidup di Desa Ploso, Jumapolo

Penulis

  • Niken Putri Eka Saraspuri Akupunktur dan Pengobatan Herbal, Fakultas Kesehatan dan Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Karanganyar, Indonesia
  • Tiara Indah Ilmu Komuniasi, Fakultas Komunikasi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Karanganyar, Indonesia
  • Denny Restu Guntoro Fisioterapi, Fakultas Kesehatan dan Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Karanganyar, Indonesia
  • Aidah Setyoning Arum Akuntansi, Fakultas Komunikasi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Karanganyar, Indonesia
  • Aria Rohmat Sulistyo Teknik Komputer, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Muhammadiyah Karanganyar, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.54082/jamsi.2319

Kata Kunci:

Aktivitas Fisik, Edukasi Kesehatan, Kualitas Hidup, Lansia, Senam Lansia

Abstrak

Rendahnya partisipasi lansia dalam aktivitas fisik menjadi salah satu permasalahan utama di Desa Ploso, Kecamatan Jumapolo. Sebagian besar lansia belum memiliki kebiasaan olahraga teratur karena kurangnya pengetahuan, motivasi, serta ketiadaan pendamping lokal yang terlatih. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, motivasi, dan keterlibatan lansia dalam menjaga kebugaran melalui penyuluhan interaktif dan pelatihan senam lansia berbasis partisipasi masyarakat. Kegiatan dilaksanakan selama dua hari dengan melibatkan lansia, kader posyandu dan apparat desa. Pendekatan partisipatif diterapkan sejak tahap perencanaan hingga evaluasi, sehingga peserta menjadi subjek aktif dalam proses pembelajaran. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman peserta mengenai manfaat aktivitas fisik, tumbuhnya semangat kebersamaan, serta terbentuknya kelompok senam lansia mandiri yang akan beraktivitas secara rutin di balai desa. Program ini berdampak tidak hanya pada peningkatan kesehatan fisik, tetapi juga pada aspek psikososial, seperti meningkatnya rasa percaya diri, interaksi sosial, dan kemandirian lansia. Kegiatan ini diharapkan menjadi model pemberdayaan masyarakat berbasis partisipasi dalam upaya menciptakan komunitas lansia yang sehat, aktif, dan berdaya.

Referensi

BPS. (2021). Statistik penduduk lanjut usia 2021. Jakarta. Badan Pusat Statistik

BPS. (2023). Statistik penduduk lanjut usia 2023. Jakarta. Badan Pusat Statistik

Cahyono, D., Fauzi, M. S., Siswanto, Naheria, Cahyaningrum, G. K., & Huda, M. S. (2024). Program serawa (sehat jiwa dan raga): dalam upaya meningkatkan kualitas hidup lansia di UPTD Panti Sosial Tresna Werdha Nirwana Puri Kalimantan Timur. Community : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 176–183. https://doi.org/10.51878/community.v4i2.3588

Cappellen, P. Van, Rice, E., Catalino, L., & Fredrickson, B. (2019). Positive affective processes underlie positive health behavior change. Psychol Health, 33(1), 77–97. https://doi.org/10.1080/08870446.2017.1320798

Guarnera, J., Yuen, E., & Macpherson, H. (2023). The impact of loneliness and social isolation on cognitive aging : a narrative review. Journal of Alzheimer’s Disease Reports, 7, 699–714. https://doi.org/10.3233/ADR-230011

Hasibuan, A. R., Pasaribu, A. F., Alfiyah, S., Utami, N., Rahma, N., & Harahap, Y. (2024). Peran pendidikan kesehatan dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pola hidup sehat di era digital. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 13(001), 305–318. https://doi.org/10.58230/27454312.1515

Insani, N., Zahirah, E., & Delina, S. (2025). The effect of elderly gymnastics on the level of independence of daily activities in the community. Journal of Professional Evidence-Based Research and Advances in Wellness and Treatment, 02(3), 77–85. https://doi.org/10.69855/perawat.v2i3.203

Izquerdo, M., Merchant, R., Moerley, J., Anker, S., Reai, H., Cadore, E., Waters, D., & Wonwon, C. (2021). International exercise recommendations in older adults (icfsr): expert consensus guidelines. The Journal of Nutrition, Health and Aging, 25(7), 824–853. https://doi.org/10.1007/s12603-021-1665-8

Khairoh, M., Purwitasari, A. A., Badrus, A. R., Ummah, K., & Amalia, Y. (2024). Senam lansia sebagai upaya peningkatan kualitas hidup dalam mendukung lansia tangguh di Kelurahan Pagesangan. Health Care Journal of Community Service, 2(3), 288–293. https://doi.org/10.62354/healthcare.v2i3.81

Krisnasari, A. S., Karima, F. H., Efendi, B., Suharti, Saraspuri, N. P. E., Noer, A., & Zaki, R. A. (2025). Ekofarmasi pekarangan: tanaman obat, limbah ternak, dan kemandirian pangan-kesehatan keluarga. Banyumas. Ganesha Kreasi Semesta.

Lestari, N. C. A., & Utami, S. W. (2025). Pengaruh senam lansia terhadap kesehatan reproduksi dan kualitas hidup pada lanjut usia di Puskesmas Banjarmasin Indah. Zona Kebidanan, 15(2), 99–109. https://doi.org/10.37776/zkeb.v15i2.1751

Mardiana, Silviyana, Saputri, L., Sitepu, D. R., Afni, K., Dinanti, I., & Devieta, A. (2023). Penyuluhan dan pembinaan pola kesehatan masyarakat melalui senam lansia Di Desa Padang Cermin, Langkat, Sumatera Utara. Welfare Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 156–161.

Miceli, C., Leri, M., Stefani, M., & Bucciantini, M. (2023). Autophagy-related proteins : potential diagnostic and prognostic biomarkers of aging-related diseases. Ageing Research Reviews, 89(101967), 1–18. https://doi.org/10.1016/j.arr.2023.101967

Nugroho, Rohaini, C. D., Tyananda, H. S., Dewi, L., Ardita, S. D., & Kushargina, R. (2024). Edukasi lansia bergerak: senam lansia untuk menjaga kebugaran dan meningkatkan kesehatan lansia. Jurnal Abdimas Kedokteran Dan Kesehatan, 2(1), 19–24. https://doi.org/10.24853/jaras.2.1.19-24

Pangribowo, S. (2022). Infodatin Lansia Berdaya, Bangsa Sejahtera. Jakarta. Pusat Data dan Teknologi Informasi Kementerian Kesehatan RI.

Pesihatu, F. J. S. (2023). Senam lansia terhadap kemandirian melakukan aktifitas sehari-hari. Nautical : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(2), 1–9. https://doi.org/10.55904/nautical.v2i2.1304

Purnaningsih, N. N., Wijaya, I. P. A., Prihandhani, I. S., & Susila, I. M. D. P. (2024). Pengaruh senam lansia terhadap depresi pada lansia di Posyandu Lansia Banjar Bina Kelurahan Usada. Nursing Science Journa, 5(1), 76–87.

Saraspuri, N. P. E., Noer, A., Krisnasari, A. S., Karima, F. H., & Sidik, S. B. (2025). Peningkatan peran PKK dalam kesehatan keluarga : aplikasi akupresur untuk mengatasi nyeri bahu. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN), 6(3), 3495–3502. https://doi.org/http://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i3.6390

Suryadinata, R. V., Wirjatmadi, B., Adriani, M., & Lorensia, A. (2020). Effect of age and weight on physical activity. Journal of Public Health Research, 9(1840), 187–190. https://doi.org/10.4081/jphr.2020.1840

Wang, J., Li, Y., Yang, G., & Jin, K. (2025). Age-related dysfunction in balance : a comprehensive review of causes , consequences , and interventions. Aging and Disease, 16(2), 714–737. https://doi.org/10.14336/AD.2024.0124-1

WHO. (2025). Ageing and health. World Health Organization. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/ageing-and-health

Yolanda, S., Pamungkas, G. C., Andraini, T., Irawati, D., Santoso, S., Sidik, S. B., & Widhowati, L. N. (2020). Effect of aerobic exercise on short-and long-term memory in adult male wistar rats. International Journal of Applied Pharmaceutics, 12(3), 2–5. https://doi.org/10.22159/ijap.2020.v12s3.39461

Zoila, F., Filannino, F. M., Panaro, M. A., Sannicandro, I., Cianciulli, A., & Porro, C. (2025). Enhancing active aging through exercise : a comparative study of high-intensity interval training and continuous aerobic training benefits. Frontiers in Aging, 6(1493827), 1–14. https://doi.org/10.3389/fragi.2025.1493827

Diterbitkan

23-11-2025

Cara Mengutip

Saraspuri, N. P. E., Indah, T., Guntoro, D. R., Arum, A. S., & Sulistyo, A. R. (2025). Pelatihan dan Pendampingan Senam Lansia sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Hidup di Desa Ploso, Jumapolo. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 5(6), 3095–3104. https://doi.org/10.54082/jamsi.2319